Penerimaan santriwati Baru (PSB)
PSB 2023-2024
Ma'had Baitussunnah Indonesia membuka pendaftaran santriwati baru untuk tahun ajaran 2022-2023
Tanggal Pendaftaran
Pendaftaran Tahun Pelajaran 2023-2024
17 Oktober - 17 November 2022Pendaftaran dapat dilaksanakan secara daring (online) maupun luring (offline).
Tes Seleksi
Tes seleksi santriwati periode 2023-2024:
26-27 November 2022
Secara Offline bagi yang berdomisili Jabodetabek
Secara Online diluar Jabodetabek
Seleksi online akan dilaksanakan menggunakan aplikasi Zoom.
Materi yang akan menjadi bahan seleksi:
- Kemampuan pelajaran agama
- Baca Al-Quran
- Kemampuan hafalan Al-Quran
- Wawancara calon santri dan orangtua/wali
Pengumuman Kelulusan
Pengumuman kelulusan akan disampaikan melalui pesan instan WhatsApp. Harap untuk memastikan nomor yang digunakan di pendaftaran ini dalam keadaan aktif dan dapat menerima pesan.
Para calon santriwati yang telah dinyatakan lulus, diharuskan untuk melakukan registrasi ulang selambat-lambatnya 14 hari setelah pengumuman kelulusan. Rincian biaya registrasi dapat dilihat pada brosus pendaftaran.


Mekanisme pendaftaran
Pendaftaran Online
- Membayar formulir pendaftaran sebesar Rp.250.000
ditransfer melalui rekening Bank Syariah Indonesia (BSI) 2015202190
an. Mahad Baitussunnah Indonesia (Yayasan Rumah Sunnah Indonesia)
- Mengirimkan bukti transfer ke nomor hp: 082247044181 dengan format :
NamaAnak_namaOrtu_asal sekolah
- Mengisi Formulir pendaftaran online dan meng-upload berkas pendaftaran
melalui tombol di bawah ini.
Pendaftaran Offline
Silakan datang ke kantor sekretariat MBI 1 yang beralamat di:
Jl. Puri Hidayah No.50, Jatilihur, Jatiasih Kota Bekasi
dengan membawa kelengkapan berkas berikut ini.
- Fc Ijazah dilegalisir (Jika sudah ada) 3 Lembar
- Pas Foto 2x3, 3x4, 4x6 masing-masing 4 lembar berlatar merah
- Fc Kartu Keluarga 3 Lembar
- Fc Akta Kelahiran 3 Lembar
- Fc Kartu NISN (Nomor Induk Siswa Nasional)
- Fc Nilai Raport kelas 4-5 semester 1 & 2
- Surat keterangan berada di kelas akhir dari sekolah Asal
- A. Hasil Lab:
(Cek darah lengkap, SGPT & SGOT)
B. Rontgen paru-paru
C. Surat keterangan sehat
- Surat keterangan kelakuan baik dari sekolah asal
- Sertifikasi Prestasi (jika ada)
Berkas diunggah saat pendaftaran mohon untuk juga menyiapkan softcopy berkas-berkas di atas.
Berkas Hasil Lab/kesehatan dapat diberikan setelah pengumuman kelulusan
Untuk mendapat informasi selengkapnya mengenai PSB MBI, silakan hubungi nomor-nomor di bawah ini.
📱No HP: 082247044181
📱No HP: 08129810810
📱No HP: 081261948978
atau kunjungi akun Instagram MBI.